TABLOIDSINARTANI.COM, JAKARTA---Pelaku usaha, terutama industri pakan ternak menyatakan komitmen untuk menyerap jagung petani. Johan Roy, dari Gabungan Pengusaha Pakan Ternak (GPMT) sekaligus pemilik pabrik pakan mengatakan, saat ini penyerapan...
TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta---Keluhan petani karena anjloknya harga jagung langsung disikapi pemerintah melalui tangan Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) dengan menyetop impor jagung. Pemerintah juga memastikan komitmen Perum Bulog beserta...
TABLOIDSINARTANI.COM, Bone -- Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Perkebunan (TPHP) di Pemerintah Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan (Sulsel) akan membentuk satuan tugas (satgas) khusus untuk mengatasi penurunan harga jagung selama...
TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta---Kementerian Pertanian mendukung keputusan untuk menyetop impor jagung karena hasil panen yang melimpah di Indonesia menyusul panen raya jagung yang berlangsung di beberapa wilayah. Di sisi lain, pemerintah berharap...
TABLOIDSIANRTANI.COM, Jakarta --- Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menyampaikan bahwa produksi jagung meningkat. Dan untuk mencegah harga jagung ditingkat petani jatuh, Mentan Amran menyebutkan pihaknya tidak segan untuk menghentikan...
TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta -- Kementan menjaga harga jagung stabil saat panen dengan melibatkan GPMT, Pinsar, Satgas Pangan, dan Pemerintah Daerah, salah satunya dengan memaksimalkan Serapan Jagung.
Johan Roy, perwakilan GPMT dan...
TABLOIDSINARTANI.COM, Gunung Mas---Kementerian Pertanian (Kementan) bersama jajaran Kementerian Pertahanan (Kemenhan) menggelar panen raya jagung di lahan food estate Desa Tewai Baru, Kecamatan Sepang, Kabupaten Gunung Mas, Provinsi Kalimantan Tengah.
Kegiatan...
TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta---Mendukung pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan, PT. Bayer Indonesia menawarkan dua inovasi yaitu, jagung bioteknologi dan eksositem bisnis untuk petani. Harapannya, dengan benih bioteknologi petani dapat meningkatkan produktivitas....