Senin, 29 Mei 2023


#Kebun

HORTI

  • 29 Apr 2023, 15:17 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Bandung===Kementerian Pertanian melalui Direktorat Jenderal Perkebunan terus berupaya meningkatkan produktivitas, sekaligus memaksimalkan potensi pengembangan lahan tebu. Semua itu, untuk mendukung program percepatan swasembada gula nasional sehingga kedaulatan pangan...

  • 26 Apr 2023, 00:39 WIB

      TABOIDSINARTANI.COM, Jambi—Pemerintah saat ini terus mendorong pekebun sawit rakyat untuk bisa mendapatkan Sertifikasi Indonesian Sustainable Palm Oil System (ISPO). Untuk itu, peran penyuluh dalam pendampingan sertifikasi ISPO pada petani/pekebun...

  • 26 Apr 2023, 00:20 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta---Benih memiliki kontribusi yang sangat signifikan terhadap keberhasilan pengembangan perkebunan. Sayangnya, hingga kini masih terdapat kelangkaan benih dari sisi jumlah dan kualitas. Untuk itu, pemerintah kini tengah memperkuat...

  • 25 Apr 2023, 23:23 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Bogor--Teh memang menjadi salah satu komoditas perkebunan yang mempunyai banyak permintaan di pasar ekspor. Sayangnya, produk teh dalam negeri kini justru kalah bersaing di pasar ekspor. Karena itu...

  • 21 Apr 2023, 15:47 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Takalar---Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL) mengajak penyuluh yang tergabung dalam Perhimpunan Penyuluh Pertanian Indonesa (Perhiptani) di Kabupaten Takalar Sulawesi Selatan untuk menanam komoditas strategis, termasuk kelapa. Mantan...

  • 21 Apr 2023, 15:30 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Banjarnegara---Kementerian Pertanian mendorong integrasi kopi dengan ternak kambing/domba di dataran tinggi Banjarnegara, Jawa Tengah. Pengembangan tersebut melalui proyek UPLAND yang dimulai sejak 2021. Program ini diberikan kepada 33 kelompok...

  • 21 Apr 2023, 15:09 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta---Sawit menjadi komoditas strategis yang selama ini menjadi penyokong devisa negara. Dengan potensi yang sangat besar, Kementerian Pertanian membentuk direktorat baru yang mengurusi perkelapasawitan yakni Direktorat Tanaman Kelapa...

  • 17 Apr 2023, 07:37 WIB

    TABLOIDSINARTANI.COM, Jakarta---Era digital memberikan banyak perubahan dalam pemasaran suatu produk. Tak terkecuali komoditas pertanian. Namun di sisi lain, patut diwaspadai karena banyak oknum memanfaatkan kemudahan penjualan secara online dengan...

E-PAPER TABLOID SINAR TANI

Copyright @ Tabloid Sinar Tani 2018